Magelang-Wisata Alam, Ada yang pernah mencoba berwisata ke Candi Selogriyo ? atau malah belum pernah mendengar ? kalau Gunung Sodong yang di Selogriyo, pernah dengarkah ?. Oke kawan, itu gak masalah, karena setelah ini kita akan mengenal dan akan mencari tahu hal-hal yang menarik dan unik di sana.
Candi Selogriyo ini terletak di Dusun Selogriyo, Kecamatan Windusari, Kabupaten Magelang, Jawa Tengah. Tapi kawan, dalam pembahasan ini kita akan menampilkan sesuatu yang unik dari sebuah view gunung yang keren di Candi Selogriyo ini.
Gunung Sondong, mempunyai view pemandangan yang keren dan menarik terlebih di waktu pagi atau sore hari. Hal yang membuat unik, gunung ini terhimpit diantara dua Gunung kecil sehingga nampak terumpit dan itulah sebuah view yang akan kamu saksikan di jalan menuju ke Candi Selogriyo Magelang.
Posted by : Admin
Candi Selogriyo ini terletak di Dusun Selogriyo, Kecamatan Windusari, Kabupaten Magelang, Jawa Tengah. Tapi kawan, dalam pembahasan ini kita akan menampilkan sesuatu yang unik dari sebuah view gunung yang keren di Candi Selogriyo ini.
Gunung Sondong, mempunyai view pemandangan yang keren dan menarik terlebih di waktu pagi atau sore hari. Hal yang membuat unik, gunung ini terhimpit diantara dua Gunung kecil sehingga nampak terumpit dan itulah sebuah view yang akan kamu saksikan di jalan menuju ke Candi Selogriyo Magelang.
Posted by : Admin
0 komentar:
Post a Comment