seashoredisco.blogspot.com |
Bumisegoro, adalah salah satu desa di Borobudur yang bersejarah, kenapa ?, di dalam sejarah, desa ini disebutkan sebagai nama desa ditemukanya Borobudur.
Bagi anda yang hanya bermain Borobudur tapi hanya ke Candi saja, ada yang kurang deh rasanya. Buat mereka yang sudah tahu informasi, Mereka perlu menjajal untuk mengunjungi desa Bumisegoro ini. Karena cukup terkenalnya dan familier bagi turis asing dan dekat dengan Borobudur, desa ini terpilih menjadi '' Kampung Homestay'', dimana banyak losmen / penginapan yang sudah tersedia buat wisatawan dan dengan tarif yang berbeda-beda.
kLIK HERE FOR HOMESTAY
0 komentar:
Post a Comment