Borobudur > Wisata Sunrise di Pagi Hari > Pos Mati Secang Giritengah > Wisata Magelang
Tentang Desa Giritengah Borobudur & Sejarah :
Giritengah adalah desa di Kecamatan Borobudur, Kabupaten Magelang, Jawa Tengah. Masyarakat desa Giritengah kebanyakan hidup dalam suasana pedesaan yang masih menjunjung tinggi nila-nilai tradisi dan buadaya dan masih berlaku hingga saat ini. Di balik keindahan alam desa dan pesona panorama sunrise di Borobudur ini, ada penggalan cerita menarik tentang perjuangan pangeran Diponegoro pada masa perang kemerdekaan. Desa di Borobudur ini pernah menjadi tempat persinggahan pangeran Diponegoro saat melawan penjajah Belanda ( Perang Diponegoro, 1925-1930 ). Beberapa petilasan persinggahan pangeran Diponegoro tersebut antara lain Sendang Suruh, Balai Kambang dan Pos Mati. Secara Geografis, desa Giritengah dengan wisata Golden Sunrise nya Pos Mati dikelilingi oleh perbukitan Menoreh dan berdekatan dengan Puncak Suroloyo, Watu Kendil dan wisata Bukit Banyak Angrem Salaman. Nah, di sana anda bisa menyaksikan gereja berbentuk ayam yang juga ada gua / goa macam-macam. Untuk panorama wisata di Desa Giritengah dengan wisata sunrise di Pagi hari ini, ada keunikan lain yang bisa ketahui dari lokasi wisata ini yang berada di daerah yang lereng dan landai menciptakan panorama alam yang indah ( one side of Borobudur Temple ).
Di Puncak Bukit Pos Mati Giritengah Borobudur ini terdapat gardu pandang tempat beristirahat bagi para wisatawan / pelancong. Nah, di setiap tanggal 1 syuro nih, biasanya ada event ritual penyucian pusaka dan juga pentas kesenian tradisional.
How To Get There ?
Ada banyak cara yang bisa anda lakukan untuk bisa mencapai wisata sunrise Pos Mati Borobudur. Dan ada beberapa pilihan transportasi yang bisa anda naiki. Mulai dari kendaraan bermotor, mobil, andong wisata Candi Borobudur dan juga berjalan kaki / trekking. Anda akan berjalan sejenak setelah tiba di basecamp Pos Mati Giritengah Golden Sunrise.
Akomodasi Penginapan :
Mulai dari Homestay yang berada di sekitar wisata sunrise Borobudur dan Pos Mati, Hotel, Guest House bisa dengan mudah anda temukan. Rekomendasi, Hotel Pondok Tingal, Hotel Amanjiiwo, Hotel Manohara, Lotus Guest House, Cempaka Borobudur Guest House dan juga Borobudur Village Inn bisa anda jadikan tujuan stay yang nyaman.
Wisata Sunrise Borobudur Pos Mati
( Golden Sunrise )
Alamat : Dusun Secang, Desa Giritengah, Kec. Borobudur, Magelang, Jawa Tengah
Jam Buka : 04.30 WIB - Durasi Selesai
Telp : 085329186620
Lokasi Persis : 5 Km ke arah Barat Daya dari Candi Borobudur ( dekat dengan Wisata Gerabah Nglipoh )
Copyright 2014, LENSA PELANCONG
Media Wisata Jogja & Jawa Tengah, Base Borobudur Centre
Panorama Sunrise di Borobudur at Pos Mati Giritengah
Lensa Pelancong, Week End
D'LENSA TRAVELLER NOTES
Sunrise, Borobudur - Pagi itu, 30 Maret 2014 tepatnya jam lima seperempat kami Tim Lensa Pelancong meluncur ke salah satu desa di ujung selatan di kecamatan Borobudur. Nah, karena kita start dari Borobudur. So, kita meluncur ke arah barat Daya dan kira-kira berjarak 5 Km dari Candi Borobudur. Gak begitu jauh kok. Ya ! bisa dihitung sekitar 10 - 15 menit kita udah sampai di Basecamp sebelum Pos Mati. Yups.. kita langsung berlari-lari nih soalnya kita gak mau melewatkan momen yang berharga soalnya yakni sunrise dengan wajah Candi Borobudur di Puncak Borobudur yang bergitu rupawan, dalam imajinasi kita ''ini benar-benar panorama banget !''. Kayaknya ada yang terlewatkan dalam langkah kita, benar-benar kurang pagi dan beruntung soalnya cuaca cukup agak mendung untuk mendapatkan panorama sunrise terbaik. Biasanya kalau ingin mendapatkan momen sunrise bagus di Pos Mati, malam hari adalah hujan dan paginya adalah cuaca yang sangat cerah banget. Tapi kita bener-bener fun, keelokan pagi itu benar-benar kita saksikan setelah sang mentari membuka jendela dirinya dari tirai-tirai awan yang seakan menyelimuti sinar sunrise. Aku gak habis fikir, ternyata ketika mentari pagi mulai menjejakkan langkahnya ke atas si kabut mulai menyelimuti lembah dan juga Candi Borobudur. Ini benar-benar indah untuk mengobati kekecewaan yang terasa sesaat. Nah ! dalam momen lain, keelokan panorama sunrise di Borobudur dari pos Mati ini bisa dirasakan dari jam 5 pagi hingga jam 9 siang. Tapi diantara durasi time tersebut, ada beberapa momen-momen sunrise yang berbeda. Konon uniknya, ada yang bilang sunrise di Pos Mati Secang Giri Tengah ini lebih merah kekuning-kuningan seperti emas ( Golden ) dan lebih elok, di tempat lain anda bisa nyoba sunrise di Punthuk Setumbu Borobudur. Hemm, di sana saya bertemu dengan salah seorang pecinta alam rayap pereng yang hobinya mendaki gunung, dan kebetulan beliau juga mengelola wisataSunririse pos Mati Giritengah.
Traveller sejati akan selalu penasaran dengan hal yang baru dan unik dengan alam, kuliner dan tempat-tempat menarik terbaru lainnya. Jika anda suka berburu sunrise dan Panoramanya ? di wisata Candi Borobudur lah tempatnya, tapi jika anda ingin berburu sunrise dan merasakan keelokan sunrise pagi Hari Borobudur, anda perlu mencoba ke Wisata Sunrise Pos Mati atau juga di Punthuk Setumbu Borobudur.
Giritengah adalah desa di Kecamatan Borobudur, Kabupaten Magelang, Jawa Tengah. Masyarakat desa Giritengah kebanyakan hidup dalam suasana pedesaan yang masih menjunjung tinggi nila-nilai tradisi dan buadaya dan masih berlaku hingga saat ini. Di balik keindahan alam desa dan pesona panorama sunrise di Borobudur ini, ada penggalan cerita menarik tentang perjuangan pangeran Diponegoro pada masa perang kemerdekaan. Desa di Borobudur ini pernah menjadi tempat persinggahan pangeran Diponegoro saat melawan penjajah Belanda ( Perang Diponegoro, 1925-1930 ). Beberapa petilasan persinggahan pangeran Diponegoro tersebut antara lain Sendang Suruh, Balai Kambang dan Pos Mati. Secara Geografis, desa Giritengah dengan wisata Golden Sunrise nya Pos Mati dikelilingi oleh perbukitan Menoreh dan berdekatan dengan Puncak Suroloyo, Watu Kendil dan wisata Bukit Banyak Angrem Salaman. Nah, di sana anda bisa menyaksikan gereja berbentuk ayam yang juga ada gua / goa macam-macam. Untuk panorama wisata di Desa Giritengah dengan wisata sunrise di Pagi hari ini, ada keunikan lain yang bisa ketahui dari lokasi wisata ini yang berada di daerah yang lereng dan landai menciptakan panorama alam yang indah ( one side of Borobudur Temple ).
Di Puncak Bukit Pos Mati Giritengah Borobudur ini terdapat gardu pandang tempat beristirahat bagi para wisatawan / pelancong. Nah, di setiap tanggal 1 syuro nih, biasanya ada event ritual penyucian pusaka dan juga pentas kesenian tradisional.
How To Get There ?
Ada banyak cara yang bisa anda lakukan untuk bisa mencapai wisata sunrise Pos Mati Borobudur. Dan ada beberapa pilihan transportasi yang bisa anda naiki. Mulai dari kendaraan bermotor, mobil, andong wisata Candi Borobudur dan juga berjalan kaki / trekking. Anda akan berjalan sejenak setelah tiba di basecamp Pos Mati Giritengah Golden Sunrise.
Akomodasi Penginapan :
Mulai dari Homestay yang berada di sekitar wisata sunrise Borobudur dan Pos Mati, Hotel, Guest House bisa dengan mudah anda temukan. Rekomendasi, Hotel Pondok Tingal, Hotel Amanjiiwo, Hotel Manohara, Lotus Guest House, Cempaka Borobudur Guest House dan juga Borobudur Village Inn bisa anda jadikan tujuan stay yang nyaman.
Wisata Sunrise Borobudur Pos Mati
( Golden Sunrise )
Alamat : Dusun Secang, Desa Giritengah, Kec. Borobudur, Magelang, Jawa Tengah
Jam Buka : 04.30 WIB - Durasi Selesai
Telp : 085329186620
Lokasi Persis : 5 Km ke arah Barat Daya dari Candi Borobudur ( dekat dengan Wisata Gerabah Nglipoh )
Copyright 2014, LENSA PELANCONG
Media Wisata Jogja & Jawa Tengah, Base Borobudur Centre
1 komentar:
Hallo, salam kenal :D
Terima kasih telah mempromosikan desa KKN saya..
Saya KKN di desa giritengah tahun 2013 dan alhamdulillah setelah itu jadi makin rame :)
Saya juga masih mempromosikan desa giritengah melalui FB dan blog :)
Di desa giritengah jg masih ada tempat untuk melihat sunrise yg jalannya tidak seterjal pos mati, namanya eden sunrise.. Saya lebih senang disana, pemandangannya kereeeeeen bangeeeeeeettttt :D
Selain itu, di giritengah terkenal dengan madu alami namanya Giribee.. Nama tersebut jg hasil dari tim KKN saya :)
Untuk pin BB nya pak Wijarso selaku fasilisator desa 76800173
:)
Post a Comment